Lowongan Kerja PT. Jayamandiri Gemasejati Juni 2021
Profil PT. Jayamandiri Gemasejati
JG Motor adalah dealer resmi YAMAHA dengan badan hukum PT Jayamandiri Gemasejati. Bergerak di bidang penjualan retail kendaraan otomotif khususnya motor dengan merk YAMAHA. Didirikan pada tanggal 29 Oktober 1994 berdasarkan Akta Pendirian No. 256 tanggal 29/10/1994 secara operasional menjalankan bisnis retail otomotif YAMAHA pada bulan September 2001 dengan menggunakan nama JG Motor Group.
Nama JG itu sendiri berasal dari penyingkatan nama Jayamandiri Gemasejati. Cabang pertama yang dibuka adalah JG Cibeureum yang berlokasi di Jl. Raya Cibeureum No. 39B Cimahi-Bandung dengan status dealer 1S, dimana hanya melayani penjualan unit saja tanpa bengkel dan spareparts. Jumlah karyawan pada saat itu hanya 8 orang saja. Hingga bulan Juni tahun 2011 JG Motor Group telah memiliki 27 cabang dengan status 3S (Sales, Service & Spare Parts), 2 cabang dengan status 2S (Service & Spare Parts) dan 1 cabang dengan status 1S (Sales) yang tersebar di wilayah DKI dan Jawa Barat dengan total jumlah karyawan tercatat sebanyak 1.083* karyawan.
Alamat kantor PT. Jayamandiri Gemasejati
Jl. BKR No. 5 Lingkar Selatan, Cijagra Lengkong Bandung, West Java – Indonesia
Lowongan PT. Jayamandiri Gemasejati untuk freshgraduate bulan Juni 2021
Saat ini PT. Jayamandiri Gemasejati sedang membuka lowongan kerja untuk freshgraduate di bulan Juni 2021. PT. Jayamandiri Gemasejati sedang membutuhkan kandidat sesuai dengan kualifikasi dibawah ini, apabila anda ingin mengembangkan karir Bersama perusahaan PT. Jayamandiri Gemasejati silahkan baca kualifikasi dan posisi yang dibutuhkan sebagai berikut:
Management Trainee
Kualifikasi:
- Education Minimum Bachelor’s Degree, all majors
- Min. GPA 3.00
- Fresh graduate or Max. 1 year working
- Have strong communication skills
- Have experience in leadership activities
- Willing to undergo program rotation outside of Bandung
- Have strong organizational, problem solving and analytical skills
Deadline: 11 Juli 2021
Pendaftaran:
Bagi teman-teman yang ingin bergabung dengan PT. Jayamandiri Gemasejati diharapkan agar membaca profil perusahaan, kualifikasi serta jobdesk posisi yang dibutuhkan oleh perusahaan. Seluruh proses pendaftaran tidak dipungut biaya sepeserpun, apabila ada oknum yang meminta sejumlah uang, berhati-hatilah karena dapat dipastikan bahwa itu adalah Hoax atau Penipuan.
Jika anda berminat dan sesuai kualifikasi tersebut, silahkan kirimkan Resume anda ke:
Email : hrd@jgmotorgroup.com / shintia@jgmotorgroup.com
Subjek : Full Name
Jangan lupa follow akun kami di Instagram @ayoloker untuk mendapatkan informasi Loker fresh graduate terupdate. Bantu kami supaya terus memberikan info lowongan kepada orang-orang dengan cara follow,like dan share postingan kami, terimakasih.
Untuk mengetahui sumber info loker yang kami posting ke website ini, silahkan klik link yang ada dibawah ini
Sumber klik: DISINI